5 Manfaat Kolang Kaling Untuk Kecantikan dan Kesehatan Tubuh

Manfaat Kolang Kaling Untuk Kecantikan dan Kesehatan - Banyak orang yang menganggap bahwa kolang-kaling hanyalah makanan tambahan yang ditambahkan sebagai penambah kelezatan pada olahan minuman saja. Tahukah Anda sebenarnya didalam kolang-kaling terdapat banyak vitamin dan mineral yang bagus untuk kecantikan dan kesehatan tubuh. Manfaat kolang kaling untuk kecantikan dan kesehatan tubuh ini masih jarang diketahui oleh banyak orang. Nah, dalam kesempatan kali ini penulis akan memberikan sedikit informasi mengenai manfaat dari kolang-kaling untuk kecantikan dan kesehatan tubuh.


Manfaat Kolang Kaling Untuk Kecantikan dan Kesehatan,cara mengolah,kolang kaling,untuk obat,obat sendi,bahaya makan,efek samping,asam urat,manfaat kolang kaling,untuk lutut,untuk diet,untuk kesuburan,
Baca juga : Manfaat Okra dan Cara Mengolahnya
Manfaat kolang kaling untuk kecantikan dan kesehatan tubuh ini bisa didapatkan dari olahan biji kolang-kaling ataupun dari getahnya. Untuk lebih jelasnya, berikut ini penjelasan mengenai apa saja manfaat dari kolang-kaling:

Membantu diet
Tidak banyak yang mengetahui manfaat kolang-kaling untuk diet dan kesehatan tubuh. Kolang-kaling ini sangat disarankan untuk dikonsumsi bagi Anda yang sedang melakukan diet ketat. Hal ini dikarenakan didalam kolang-kaling terdapat zat yang bisa membantu melancarkan pencernaan. Selain itu, kolang-kaling juga mengenyangkan sehingga bisa menekan jumlah karbohidrat yang dikonsumsi setiap harinya.

Mengatasi gatal-gatal pada kulit
Tidak hanya buah kolang-kalingnya saja yang bagus untuk kecantikan dan kesehatan, getah kolang-kaling juga bisa digunakan untuk mengobati penyakit gatal-gatal pada kulit. Dalam getah kolang-kaling ini terdapat bahan yang bisa membantu membunuh kuman yang menyebabkan gatal pada kulit. Untuk menggunakannya, Anda hanya perlu mengoleskan getah kolang-klaing pada area kulit yang gatal.

Mengencangkan dan mencerahkan kulit
Manfaat kolang kaling untuk kecantikan yang paling menakjubkan adalah dapat membantu mengencangkan dan mencerahkan kulit dari dalam tubuh. Tidak banyak yang tahu bahwa didalam kolang-kaling ini terdapat kolagen yang sangat bagus untuk kesehatan kulit. Kolagen ini memberikan nutrisi maksimal pada kulit sehingga kulit tetap kencang dan cerah serta terlihat lebih awet muda.

Menguatkan tulang dan sendi
Kolang-kaling juga bagus untuk kesehatan tulang dan sendi, manfaat kolang-kaling untuk tulang yaitu bisa memperkuat sendi dan tulang. Selain itu, dengan rutin mengonsumsi kolang-kaling maka tulang bisa kuat dan sendi tidak akan mudah terasa sakit. Kolang-kaling juga bagus untuk dikonsumsi oleh wanita yang sudah diatas 50 tahun. Hal ini dikarenakan kolang-kaling bisa mencegah osteoporosis pada tulang.

Mengatasi diabetes
Kolang-kaling juga sangat disarankan untuk dikonsumsi oleh para penderita diabetes. Tidak banyak yang menyadari bahwa didalam kolang-kaling ini terdapat insulin yang bisa mengatasi diabetes. Dengan mengonsumsi kolang-kaling secara rutin, maka kadar gula dalam darah bisa turun secara bertahap sehingga penderita diabetes bisa sembuh secara total.

Banyaknya manfaat kolang kaling untuk kecantikan dan kesehatan ini membuktikan bahwa kolang-kaling bukanlah sebarangan makanan yang hanya bsia menambah cita rasa saja. Dengan demikian, tentunya sekarang Anda sudah tidak ragu lagi bukan untuk sering-sering memakan kolang-kaling. Untuk mendapatkan manfaat dari kolang-kaling ini tentunya harus diolah dengan benar sehingga bisa menyehatkan tubuh dan mempercantik kulit tubuh.